Prabowo Sebut Jadi Presiden Seluruh Rakyat Indonesia

- Pewarta

Kamis, 18 April 2019 - 09:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Calon presiden nomor urut 02, Prabowo Subianto mengklaim kemenangan Pilpres 2019. Klaim kemenangan Prabowo, sebesar 62 persen didasari hasil perhitungan internal BPN 02 dari 320 ribu dari total sekitar 809 ribu TPS di seluruh wilayah Indonesia. Prabowo mengatakan, hasil kemenangan tersebut sudah 40 persen dari total TPS yang ada.

Prabowo mengatakan, para pendukung 01 tetap bagian dari rakyat yang harus dibela dan dilindungi hak-haknya untuk hidup bersama dalam perdamaian.

“Bagi saudara yang membela 01, tetap, kau akan saya bela,” ujar dia. Namun lantaran mengklaim diri menang, Prabowo mengatakan akan menjadi presiden bagi pendukung 02, pun bagi suporter 01.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya akan jadi presiden seluruh rakyat Indonesia. Saya akan dan sudah menjadi presiden seluruh rakyat Indonesia,” kata Prabowo di markas pemenangan Kertanegara IV, Jakarta Selatan, Rabu (17/4).

Perhitungan internal kubu Prabowo tersebut berbeda dengan hasil hitung cepat atau quick count yang dilakukan sejumlah lembaga survei. Di mana, sejumlah lembaga survei menyebut Jokowi-Ma’ruf unggul dengan tingkat keterpilihan di atas 50 persen.

Berita Terkait

Mengenal Sosok Ketua PAN Gayo Lues, Caleg 2024 Dengan Semangat yang Tinggi
Tokoh Indonesia Bicara Soal Bijak Bermedia Sosial di Era Pandemi Begini Ulasannya
Keren, Iman Imanuddin Jabat Ketua PBVSI Kota Tangerang Selatan
Mewaspadai Manuver Eks HTI
Main Politik Uang, Caleg Gerindra Dapil Jatim 1 Digugat
Prabowo Terima Keputusan MK
BW Sebut Bawaslu Bermasalah
MK Anggap Dalil Menang 52% Prabowo-Sandi Tak Beralasan
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 19 September 2023 - 02:52 WIB

Rekomendasi Mukena Cantik Dan Elegan

Jumat, 8 September 2023 - 16:39 WIB

5 Langkah Membersihkan Debu dengan Vacuum Cleaner di Bawah Ranjang

Jumat, 1 September 2023 - 20:41 WIB

Cari Ponsel Murah dengan Spesifikasi Berkelas? Lirik Samsung A50, Hanya 4 Jutaan!

Senin, 7 Agustus 2023 - 09:05 WIB

Bambang Haryo: Gas Elpiji Bikin Susah Rakyat, Pertamina Harus Mawas Diri

Minggu, 16 Juli 2023 - 09:55 WIB

Resmikan KM Dharma Kartika II, Bambang Haryo Dorong Kampanyekan Keselamatan

Sabtu, 15 Juli 2023 - 22:46 WIB

Perkuat Layanan, DLU Luncurkan KM Dharma Kartika II Tujuan Surabaya-Banjarmasin

Rabu, 28 Juni 2023 - 13:51 WIB

6 Alasan Mengapa Kamu Harus Berbelanja Produk Reebok di Blibli

Minggu, 11 Juni 2023 - 15:55 WIB

Bupati Pasaman Perkuat Pertanian Melalui Kolaborasi Pembiayaan dan Pelaku Usaha Agribisnis

Berita Terbaru

Bali

Kena Doxing, Pemred wacanabali.com Lapor Polisi

Kamis, 21 Sep 2023 - 22:32 WIB