Surabaya – Ibu anggota DPR-RI Bambang Haryo Soekartono, ibu Soetartini Soekarno berpulang ke rahmatullah di RS Silloam Hospital Surabaya, Sabtu (15/6)pukul 13.38 WIB.
Berpulangnya, pemilik PT Dharma Lautan Utama ini karena sakit yang dideritanya.
Jenazah dimakamkan di Astana kendaran Sukoharjo, Solo, Jateng pada minggu (17/6) sekitar pukul 13.10WIB.