Distan Nisel Sediakan Bibit Jagung Untuk 2.200 Ha

- Editorial Staff

Senin, 2 Maret 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nias Selatan, Deliknews – Pemerintah Kabupaten Nias Selatan melalui Dinas Pertanian Tahun Anggaran 2020 ini, mendapat bibit jagung dari APBN dan APBD Provinsi sebanyak untuk 2.000 hektar. Sementara bibit jagung dan pupuk yang bersumber dari APBD Nias Selatan untuk 200 hektar.

Selain itu, beberapa program lainnya seperti : pembangunan jalan pertanian, embung, irigasi dan berbagai program lainnya sedang tahap perencanaan dan penandatangan kontrak. Hal ini disampaikan oleh Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Nias Selatan, Ir. Norododo Warumaha, MM kepada wartawan saat ditemui diruang kerjanya, Senin (02/03/2020) jalan Baloho Telukdalam.

“Bantuan bibit jagung sebanyak 2.200 hektar, terdiri dari : APBN untuk 1.000 hektar, APBD Provinsi 1.000.000 hektar. dan bibit jagung beserta pupuk untuk kelompok tani seluas 200 hektar bersumber dari APBD Kabupaten Nias Selatan”, jelas Norododo Sarumaha.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pembangunan jalan pertanian yang tersebar di 18 (delapan belas) Kecamatan, saat ini sudah dilakukan kontrak dengan pagu dana keseluruhan Rp. 1,4 milyar termasuk biaya perencanaannya. Dan Unit Pengelolaan Pupuk Organik (UPPO) di Kecamatan Amandraya dan Kecamatan Toma. Saat ini sedang tahap perencanaan, ujarnya.

Swakelola dari Dana Alokasi Khusus (DAK) yang dikelola oleh para petani sedang perencanaan dan mudah -mudahan Minggu ini akan dilakukan kontrak. Program pemetaan lahan juga sedang proses penandatangan kontrak. Dan beberapa program lainnya sedang proses kontrak, pungkas Norododo Sarumaha. (Sabar Duha)

Berita Terkait

Menakar Masa Kepemimpinan Bupati SN dan Mantan Bupati Malaka
Polres Nisel Turunkan Personil Amankan Ibadah Kamis Putih, Jum’at Agung Dan Paskah
Jaga Kerukunan Anak Bangsa dalam Bingkai NKRI, BIN Bangun AMN Manado
Penegakan Hukum Terhadap KST Papua Terus Dilakukan Aparat Keamanan
Transparansi Pemilu 2024 Lebih Baik, Saatnya Masyarakat Wujudkan Persatuan
DINKES NISEL BERSAMA TIM LAKUKAN AKSI CEPAT PENANGANAN MALARIA DI SIMUK
Percepatan Pembangunan Papua Dukung Masa Depan Lebih Baik
Pemkab Nisel Sampaikan LKD TA. 2023 Kepada BPK Perwakilan Sumut

Berita Terkait

Jumat, 29 Maret 2024 - 12:12 WIB

Menakar Masa Kepemimpinan Bupati SN dan Mantan Bupati Malaka

Jumat, 29 Maret 2024 - 09:30 WIB

Polres Nisel Turunkan Personil Amankan Ibadah Kamis Putih, Jum’at Agung Dan Paskah

Kamis, 28 Maret 2024 - 20:51 WIB

Jaga Kerukunan Anak Bangsa dalam Bingkai NKRI, BIN Bangun AMN Manado

Kamis, 28 Maret 2024 - 20:29 WIB

Penegakan Hukum Terhadap KST Papua Terus Dilakukan Aparat Keamanan

Kamis, 28 Maret 2024 - 19:36 WIB

Transparansi Pemilu 2024 Lebih Baik, Saatnya Masyarakat Wujudkan Persatuan

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:18 WIB

Percepatan Pembangunan Papua Dukung Masa Depan Lebih Baik

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:44 WIB

Pemkab Nisel Sampaikan LKD TA. 2023 Kepada BPK Perwakilan Sumut

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:04 WIB

Ketua Partumpuan Pemangku Adat Budaya Dukung Polisi Tindak Tegas Pengganggu Investasi

Berita Terbaru