Ratusan Korban Penipuan Tiket Pesawat Murah Datangi Polres

- Tim

Kamis, 12 Maret 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANGERANG – Korban penipuan tiket pesawat murah mendatangi Polresta Bandara Soekarno–Hatta (Soetta), Tangerang, Selasa (10/3/2020).

Mereka menanyakan laporan penipuan tiket pesawat murah yang dilakukan oleh pelaku Yohana.

Perwakilan para korban, Zevrijn Boy Kanu, yang juga berprofesi sebagai pengacara mengatakan, mereka awalnya tergiur dengan tiket murah yang ditawarkan pelaku. Apalagi Zevrijn pernah menjadi pengacara pelaku.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jadi kita memesan tiket ke Yohana, dan Ibu Yohana menjanjikan menyiapkan tiket. Tetapi saat hari H, tiket tidak ada sama sekali. Rencananya kami mau ke New Zealand,” kata Zevrijn.

Tiket resmi ke Selandia Baru itu normalnya seharga Rp13 juta. Namun jika membeli kepada Yohana, hanya dikenakan Rp8,5 juta. Zevrijn pun memesan lima tiket untuk terbang pada Oktober 2019.

“Karena saya mantan pengacara dia, saya pikir dia mau membantu saya. Ternyata tidak. Awalnya saya pesan Qantas Airlines. Saya kenal dia dari 2018. Sebelumnya saudara saya beli tiket ke Kupang lewat dia,” bebernya.

Saat itu, semua berjalan lancar dengan harga tiket yang lebih murah. Yohana pun biasa mendapatkan tiket pesawat murah. Namun mereka tidak tahu asal muasal tiket itu.

“Saya tidak curiga, karena saya pengacara dia dan sebelumnya memang lancar. Ini kerugian saya dan rombongan ada sekitar Rp100 juta. Saya terdiri 5 orang,” ungkapnya.

Kasus ini pun awalnya dilaporkan ke Polsek Pamulang dan Polresta Tangerang Selatan. Namun pihaknya mendengar ada wanita diamankan di Polres Bandara Soetta. Penasaran, dia bersama para korban lainnya berangkat ke Polres Bandara Soetta.

Kasat Reskrim Polres Bandara Soetta Kompol Alexander Yurikho membenarkan adanya peristiwa ini. Dia juga mengatakan pelakunya sudah diamankan dan dijadikan tersangka.

Berita Terkait

WABUP NISEL BERSAMA DANLANAL NIAS MELAYAT DI RUMAH DUKA CASIS BINTARA TNI ALKORBAN PEMBUNUHAN DAN PENIPUAN
DPD PSI Malaka Resmi Buka Pendaftaran Bagi Calon Bupati dan Wakil Bupati Malaka
Kapolda Menerima Ka BNNP Sumsel Beserta Staff
WABUP NISEL FIRMAN GIAWA BUKA MUSRENBANG RPJPD KABUPATEN NIAS SELATAN TAHUN 2025-2045
BUPATI NISEL HILARIUS DUHA BUKA GEBYAR PAUD TAHUN 2024
Kapolda berikan Apresiasi dan PIN Emas Buat Polisi, Sukses Ungkap Pembunuhan Sadis Dalam Waktu 1 X 24 Jam
Polda Sumsel Musnahkan Barang Bukti 7,7kg Sabu dan 183 Butir Pil Ekstasi
Sekolah KB Ancil Motaain Dapat Bantuan 100 Sak Smen

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 23:23 WIB

WABUP NISEL BERSAMA DANLANAL NIAS MELAYAT DI RUMAH DUKA CASIS BINTARA TNI ALKORBAN PEMBUNUHAN DAN PENIPUAN

Jumat, 19 April 2024 - 17:16 WIB

DPD PSI Malaka Resmi Buka Pendaftaran Bagi Calon Bupati dan Wakil Bupati Malaka

Jumat, 19 April 2024 - 11:58 WIB

Kapolda Menerima Ka BNNP Sumsel Beserta Staff

Kamis, 18 April 2024 - 22:30 WIB

WABUP NISEL FIRMAN GIAWA BUKA MUSRENBANG RPJPD KABUPATEN NIAS SELATAN TAHUN 2025-2045

Kamis, 18 April 2024 - 22:26 WIB

BUPATI NISEL HILARIUS DUHA BUKA GEBYAR PAUD TAHUN 2024

Kamis, 18 April 2024 - 21:05 WIB

Kapolda berikan Apresiasi dan PIN Emas Buat Polisi, Sukses Ungkap Pembunuhan Sadis Dalam Waktu 1 X 24 Jam

Kamis, 18 April 2024 - 20:32 WIB

Polda Sumsel Musnahkan Barang Bukti 7,7kg Sabu dan 183 Butir Pil Ekstasi

Kamis, 18 April 2024 - 13:16 WIB

Sekolah KB Ancil Motaain Dapat Bantuan 100 Sak Smen

Berita Terbaru

Sumatera Selatan

Kapolda Menerima Ka BNNP Sumsel Beserta Staff

Jumat, 19 Apr 2024 - 11:58 WIB

Regional

BUPATI NISEL HILARIUS DUHA BUKA GEBYAR PAUD TAHUN 2024

Kamis, 18 Apr 2024 - 22:26 WIB