Masa sekarang ini adalah era dimana seluruh aktivitas masyarakat membutuhkan bantuan jaringan internet. Dimana saja berada tentunya internet adalah hal penting yang harus dimiliki oleh sebagian besar orang. Apalagi saat pandemi kebanyakan aktivitas dilakukan secara online baik dari rumah maupun dari lokasi mana saja. Sehingga kebanyakan anggota keluarga membutuhkan kuota internet yang memadai untuk aktivitas tersebut. Salah satunya dengan jalan menggunakan paket kuota keluarga yang diberikan oleh provider ternama XL.

Pilihan Paket Kuota Keluarga

Saat ini XL sebagai salah satu provider internet di Indonesia menawarkan sejumlah paket menarik yang bisa dinikmati bersama-sama. Melihat pentingnya kuota internet pada keluarga kecil, tentu saja hal ini membuat XL tidak ketinggalan untuk memberikan paket dan layanan terbaiknya pada segmen tersebut. Melalui paket kuota keluarga, tentunya kebutuhan ini bisa tercukupi dengan baik. Nah, bagi yang tertarik untuk mendapatkan jenis paket ini, coba simak beberapa pilihannya di bawah ini.

Paket Untuk Dua Anggota Keluarga

Bagi pasangan suami istri sekarang tidak perlu khawatir, karena XL memberikan pilihan paket kuota keluarga untuk dua orang saja. Mulai dari harga hanya 55 ribu rupiah per bulan, sudah dapat memperoleh total kuota 10GB per bulan. Belum termasuk tambahan bonus kuota pribadi serta akses unlimited ke berbagai sosial media.

Pekat Untuk Tiga Anggota Keluarga

Jika memiliki anak yang sedang sekolah secara online tidak perlu khawatir. Provider yang satu ini juga menawarkan paket yang bisa digunakan untuk tiga orang.

Paket Untuk Empat Anggota Keluarga

Terakhir ada pula paket yang ditawarkan untuk empat orang anggota keluarga. Dijamin paket ini sangat ekonomis. Hanya dengan mulai dari 280 ribu rupiah per bulan, maka dapat memperoleh kuota mencapai 80GB yang ditambah dengan bonus menarik lainnya. Hanya dengan 180 ribu rupiah per bulan, maka ada total 45GB kuota yang dapat digunakan. Belum lagi bonus-bonus lain yang dapat dimanfaatkan bersama.

Efisiensi Penggunaan Paket Kuota Keluarga

Adapun secara umum dapat dikatakan bahwa penggunaan jenis paket yang satu ini tentu aja lebih hemat dan ekonomis. Jika dilihat dari jumlah kuotanya yang besar ternyata tidak sebanding dengan biaya yang harus dikeluarkan. Saat ini XL memberikan harga yang cukup ekonomis dan terjangkau untuk setiap paket yang ditawarkan. Sehingga seluruh segmen keluarga menengah tentu dapat menggunakan produk yang menarik tersebut.

Tidak hanya dibandrol dengan harga yang cukup ekonomis, tetapi kuota yang ditawarkan sendiri juga cukup besar. Dijamin dapat memenuhi kebutuhan penggunaan internet di rumah, di kantor, dan dimana saja. Anggota keluarga tidak perlu merasa khawatir atau takut lagi tidak memiliki kuota atau kehabisan kuota saat melakukan aktivitas online. Jaringan juga lancar dan tidak mengalami kendala. Pelayanan maksimal dan mudah dilakukan. Sehingga dijamin paket ini memang sangat menguntungkan.

Berkat adanya paket kuota keluarga dari XL, kini aktivitas online bukan masalah lagi. Tidak perlu mengeluarkan biaya yang mahal demi mendapatkan kuota untuk bekerja online di rumah. Atau tidak perlu cemas saat harus mendonlot tugas yang diberikan untuk sekolah sehari-hari. Berkat program paket kuota keluarga dari XL di atas, semua ini ada solusi yang memadai. Jadi, jangan ragu untuk memilih salah satu paket di atas, dan segera dapatkan tambahan bonus menarik lainnya.