Sumbar Akan Miliki Mall Pelayanan Publik

- Editorial Staff

Minggu, 17 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Sumbar Irwan Prayitno menerima kunjungan institusi pelayan publik terbaik dunia, Sabtu (16/11).

Gubernur Sumbar Irwan Prayitno menerima kunjungan institusi pelayan publik terbaik dunia, Sabtu (16/11).

Padang, – Pemerintah Provinsi Sumatera Barat dibawah pimpinan Gubernur Irwan Prayitno dan Wakil Gubernur Nasrul Abit terus berinovasi dalam melaksanakan pelayanan publik yang baik.

Gubernur ingin memberikan yang terbaik terhadap masyarakat dalam hal pelayanan, mudah, cepat dan tidak berbelit – belit.

Tahun 2020 besok, Pemprov Sumatera Barat menargetkan akan diterapkan Mall Pelayanan Publik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal ini disampaikan Gubernur Sumbar Irwan Prayitno melalui akun Facebook nya, Minggu (17/11).

Tak tanggung – tanggung persiapan target penerapan Mall Pelayanan Publik itu, pada Sabtu (16/11) Irwan Prayitno menerima kunjungan institusi pelayan publik terbaik dunia dari Azerbaijan Mr.Azad Jafarli – Chief of Administration, Mr. Mahammadali Khudaverdiyev – Head of Division ( AXAN XIDMAT ).

BACA JUGA : Konsistensi Gubernur Sumbar Soal Keterbukaan Informasi Publik Diakui

“Pelayan publik AXAN XIDMAT merupakan pelayan publik yang menjadi contoh di International,” kata Gubernur Sumbar itu.

Kunjungan itu merupakan kunjungan balasan ke Azerbaijan beberapa bulan lalu terkait rencana Pemprov Sumatera Barat yang akan membuat Mall Pelayanan Publik.

“Kedatangan Wakil dari Institusi terbaik bidang pelayanan tersebut, melihat sistem pelayanan, bentuk – bentuk pelayanan, kelemahan dan kekurangannya serta apa yang akan di terapkan di Sumatera Barat pada Mall Pelayanan Publik yang di targetkan 2020 sudah mulai berjalan,” ungkap Irwan.

BACA JUGA : Disurati Soal Dugaan Pekerjaan Kurang Volume, Ini Respons Dinas PUTR Pasaman

“Saya di dampingi Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Satu Pintu menyampaikan bagaimana pelayanan di Sumatera Barat dan ingin memberikan yang terbaik untuk masyarakat Sumatera Barat. Pelayanan yang mudah, cepat , dan tidak berbelit belit,” tambah Gubernur Irwan Prayitno.

(Darlin)

Berita Terkait

Menakar Masa Kepemimpinan Bupati SN dan Mantan Bupati Malaka
Polres Nisel Turunkan Personil Amankan Ibadah Kamis Putih, Jum’at Agung Dan Paskah
Jaga Kerukunan Anak Bangsa dalam Bingkai NKRI, BIN Bangun AMN Manado
Penegakan Hukum Terhadap KST Papua Terus Dilakukan Aparat Keamanan
Transparansi Pemilu 2024 Lebih Baik, Saatnya Masyarakat Wujudkan Persatuan
DINKES NISEL BERSAMA TIM LAKUKAN AKSI CEPAT PENANGANAN MALARIA DI SIMUK
Percepatan Pembangunan Papua Dukung Masa Depan Lebih Baik
Pemkab Nisel Sampaikan LKD TA. 2023 Kepada BPK Perwakilan Sumut

Berita Terkait

Jumat, 29 Maret 2024 - 12:12 WIB

Menakar Masa Kepemimpinan Bupati SN dan Mantan Bupati Malaka

Jumat, 29 Maret 2024 - 09:30 WIB

Polres Nisel Turunkan Personil Amankan Ibadah Kamis Putih, Jum’at Agung Dan Paskah

Kamis, 28 Maret 2024 - 20:51 WIB

Jaga Kerukunan Anak Bangsa dalam Bingkai NKRI, BIN Bangun AMN Manado

Kamis, 28 Maret 2024 - 20:29 WIB

Penegakan Hukum Terhadap KST Papua Terus Dilakukan Aparat Keamanan

Kamis, 28 Maret 2024 - 19:36 WIB

Transparansi Pemilu 2024 Lebih Baik, Saatnya Masyarakat Wujudkan Persatuan

Kamis, 28 Maret 2024 - 16:18 WIB

Percepatan Pembangunan Papua Dukung Masa Depan Lebih Baik

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:44 WIB

Pemkab Nisel Sampaikan LKD TA. 2023 Kepada BPK Perwakilan Sumut

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:04 WIB

Ketua Partumpuan Pemangku Adat Budaya Dukung Polisi Tindak Tegas Pengganggu Investasi

Berita Terbaru