Dugaan Konspirasi Bisnis Telkom dan Telkomsel di Ternate , Cekik Warga

- Pewarta

Selasa, 12 Juni 2018 - 18:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kantor Telkom Ternate

Kantor Telkom Ternate

Ternate – PT Telkom Indonesia ditenggarai kuat melakukan konspirasi besar dengan Telkomsel untuk meraup keuntungan lebih di Ternate, Maluku Utara.

Ini karena, Telkom yang merupakan penyedia Internet plat merah itu ditenggarai mempersulit warga melakukan pengajuan baru, lantaran ingin menjaga bisnis Telkomsel di daerah ini.

Informasi yang diterima, saat ini sebanyak 10 ribu warga sudah tersambung Internet milik PT Telkom. Namun, ratusan warga yang akan melakukan pengajuan baru tidak diterima.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Alasannya, jaringannya sulit karena port yang tersedia mengalami kepenuhan. Dilain sisi, port  yang ada pada ODP hanya berkapasitas 8 buah.

Salah watu warga di bilangan kampung makassar, mengaku dirinya telah mengajukan pemasangan internet baru sejak setahun lalu tetapi hingga hari ini belum ada kabar  mengenai pemasangan.

“Petugas selalu beralasan akan diusahakan, datang ke plaza Telkom juga sama akan diusahakan tanpa ada kejelasan waktu ” Kata Desi, Selasa.

Sejauh ini masih banyak warga yang mengalami masalah yang sama, mereka bahkan diminta oleh petugas untuk sementara menggunakan jaringan Telkomsel.

Fajar dari Ternate Community meminta Kepala Telkom Ternate untuk bertanggung jawab mengenai masalah ini. Sebab, internet di saat ini menjadi satu kebutuhan yang tidak terpisahkan.

“Jaringan di Ternate ini hanya ada Telkom, mereka tidak dapat ditandingi oleh perusahaan ISP lainnya, karena kesiapan infrastruktur yang dimiliki. Untuk itu Telkom harus bisa melayani seluruh warga Ternate”Katanya

Menurut dia, langkah dan alasan Telkom membuat orang justru menilai Telkom memiliki konspirasi dengan Telkomsel. Mereka ingin mendapatkan keuntungan lebih di daerah ini. Jika seluruh warga beralih ke Indihome, maka Telkomsel akan menjadi nomor 2. Ungkapnya.

Dilain hal kata dia harga pulsa data yang dipatok Telkomsel ini tidak adil, karena menggunakan regional, misal di pulau jawa 5.000 maka di Ternate bisa sampai 10.000. Ini sudah tidak ada keadilan. Katanya.

Sementara, hingga berita ini diturunkan, Kepala  Ombudsman Maluku Utara Sofyan Ali SE belum dapat dihubungi. Wartawan yang mencoba konfirmasi terkait ikhwal dugaan konspirasi PT Telkom dan Telkomsel belum ada jawaban.

Berita Terkait

Polda Malut Tangkap Pemalsu PCR Covid-19
Perayaan Idul Adha di Rumah Tidak Mengurangi Esensi Ibadah
Tokoh Indonesia Bicara Soal Bijak Bermedia Sosial di Era Pandemi Begini Ulasannya
Melawan Hoaks Seputar Isu Negatif Pemekaran Wilayah Papua
Pemerintah Cairkan BST Selama PPKM Mikro Darurat
UU Cipta Kerja Mencegah Tumpang Tindih Regulasi
Perlu Disiplin Prokes 5M Saat Beribadah
Menolak Penyebaran Paham Organisasi Terlarang

Berita Terkait

Senin, 18 September 2023 - 11:45 WIB

Rekomendasi BPK Tak Tuntas, APH Diminta Periksa Bantuan Alsintan dan Benih Perkebunan di Sumbar

Minggu, 17 September 2023 - 19:53 WIB

Kepala SMKN se Kota Padang Bersatu Majukan Pendidikan: Dra. Sri Wirdani Diberi Penghormatan Pada Acara Perpisahan

Sabtu, 16 September 2023 - 18:54 WIB

Gubernur Sumbar Tanggapi Tindak Lanjut Audit BPK, Ini Deretan Temuan Tahun 2021 dan 2022

Sabtu, 16 September 2023 - 17:17 WIB

SMKN 1 Lubuk Sikaping Tingkatkan Kompetensi Siswa Melalui Program Guru Tamu

Jumat, 15 September 2023 - 21:10 WIB

Dukungan Kadisdik Barlius Kunci Sumbar Sukses Raih 9 Medali di O2SN 2023

Rabu, 13 September 2023 - 18:22 WIB

BPJN Sumbar Soal Minta Sumbangan di Jalan Rusak dan Proyek Jembatan: Tidak Ada Hubungan dengan Kami

Rabu, 13 September 2023 - 18:15 WIB

Aktivitas Minta Sumbangan di Proyek Jembatan dan Jalan Rusak Lintas Sumut – Padang Buat Kesal Pengendara

Rabu, 13 September 2023 - 10:40 WIB

Inovatif Sekda Kota Padang untuk Pengelolaan Keuangan Daerah

Berita Terbaru

Regional

Sat Reskrim Polres Nisel Ringkus Pelaku Perampokan

Sabtu, 23 Sep 2023 - 16:48 WIB