Dilanda kasus, Vanessa Angel Makin Stres

- Pewarta

Jumat, 17 Mei 2019 - 07:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Surabaya – Aktris Vanessa Angel kembali menjalani sidang kasus pelanggaran UU ITE terkait penyebaran konten asusila di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya.

Kepada wartawan di luar persidangan, Vanessa mengaku psikisnya saat ini dalam keadaan tertekan. Usai sidang yang berlangsung tertutup selama satu jam, Vanessa yang kini mengenakan jilbab itu mengatakan, “Saya stres, ya saya berharap agar cepat selesai.”

Vanessa yang didampingi kuasa hukumnya, Milano Lubis, menilai kasus yang dialaminya tersebut seolah semakin terasa berat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tak hanya itu, Vanessa juga sempat menduga kasus yang berlarut-larut menjeratnya, adalah hasil rekayasa. Namun artis film televisi tersebut enggan menyebut dugaannya soal pihak yang melakukan itu.

“Makin hari cobaan yang saya alami makin besar, hati saya semakin kecil sekali, menghadapi kasus ini, dan saya sedih aja sih setiap hari kasus ini terus berlarut larut dan banyak rekayasa,” kata perempuan berusia 27 tersebut.

Berita Terkait

DLU Terima Penghargaan Angkutan Lebaran 2023 dari Gubernur Jatim
Bencana Perahu Tambangan Surabaya, Bambang Haryo Beri Perhatian Serius
Tinjau Pasar Pabean, Bambang Haryo Beri Perhatian Soal Infrastruktur dan Standarisasi SNI
Target Penerimaan Pajak KPP Surabaya Karangpilang Capaian 100 Persen
Muncul Dua Visum Korban yang Membingungkan Dalam Perkara Mas Bechi
Polrestabes Surabaya Luncurkan Gerai yang Terintegrasi, Mudahkan Warga dalam Pengurusan Bermacam Dokumen
Satreskrim Polrestabes Surabaya Bekuk Empat Pelaku Curanmor
Mahasiswa UNESA Laksanakan KKN di Kawasan Eks Lokalisasi Dolly

Berita Terkait

Minggu, 24 September 2023 - 19:33 WIB

Dugaan Aset Kemendikbud Triliunan Rupiah Dikuasai dan Dijual Pihak Ketiga Tanpa Izin Hingga Jadi Perumahan

Minggu, 24 September 2023 - 08:55 WIB

PPK Kemendikbudristek Belum Terima LPJ Bantuan Dana IKU Rp111 Miliar

Sabtu, 23 September 2023 - 19:32 WIB

Pengadaan di Kemendikbudristek Tinggi Risiko Potensi Penyalahgunaan Keuangan Negara, Ini Faktanya

Sabtu, 23 September 2023 - 18:04 WIB

BKHM Kemendikbudristek Kelola Dana Peringatan HGN Tidak Sesuai Ketentuan

Sabtu, 23 September 2023 - 11:10 WIB

Heboh, BPK Temukan Dugaan Perjalanan Dinas Tanpa Bukti Riil Rp20 Miliar dan Fiktif Rp1,7 Miliar di Kemendikbudristek

Jumat, 22 September 2023 - 12:39 WIB

Material Bongkar Aset TMII Diduga Dibawa Pihak Ketiga Tanpa Dihitung Nilainya, Sumbar Dapat Apa?

Rabu, 20 September 2023 - 22:11 WIB

KPK Tetapkan 6 Tersangka Korupsi 2020, Sementara BPK Temukan Beragam Masalah Bansos Masa Risma 2021-2022

Rabu, 20 September 2023 - 17:03 WIB

Banyak Kejanggalan, Mabes Polri Diminta Ambil Alih Penanganan Kasus di Pelantaran Kotim

Berita Terbaru